Mengungguli PTN, Jumlah Mahasiswa UAD Lolos Program Kampus Mengajar Terbanyak di DIY
Sebanyak 385 mahasiswa Universitas Ahmad Dahlan (UAD) Yogyakarta mengikuti Program Kampus Mengajar Angkatan I tahun 2021. Wakil Rektor Bidang Akademik UAD, Rusydi Umar, Ph.D. mengatakan, jumlah mahasiswa UAD lolos merupakan terbanyak di DIY. Selanjutnya mereka akan mengikuti program Merdeka Belajar-Kampus yang digagas oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) RI. Sumber...
Buka Pendaftaran Mahasiswa Baru UAD Siapkan Prokes Covid-19
Universitas Ahmad Dahlan (UAD) Yogyakarta secara resmi telah melaucing penerimaan mahasiswa baru. Pendaftaran mahasiswa baru dibuka mulai Tanggal 4 Januari hingga 10 September 2021. Rektor Universitas Ahmad Dahlan, Dr. Muchlas, M.T. mengatakan, proses seleksi mahasiswa baru yang dilaksanakan di tengah pandemi Covid-19 ini membutuhkan penanganan khusus. Sumber https://rri.co.id/yogyakarta/sosial/pendidikan/955598/buka-pendaftaran-mahasiswa-baru-uad-siapkan-prokes-covid-19?utm_source=news_main&utm_medium=internal_link&utm_campaign=General