Feature

Manajemen Waktu ala Mawapres UAD

Manajemen Waktu ala Mawapres UAD

Mahasiswa Fisika 2020 Dhita Pratama Putra yang kerap disapa Dhita, membagikan tips betapa pentingnya menyeimbangkan segala hal di dalam hidup. Laki-laki yang pernah menjadi Mahasiswa Berprestasi I tingkat Universitas Ahmad Dahlan (UAD) dan Wilayah tahun 2023 ini menjelaskan, dirinya menyusun setiap target selalu dibuat dari jauh-jauh hari. “Untuk mencapai target...

Bijak dalam Mengelola Waktu

Ramadan di kampus (RDK) 1445 H Universitas Ahmad Dahlan (UAD) Yogyakarta melangsungkan Kajian Jelang Buka Puasa setiap hari selama bulan Ramadan. Kajian jelang berbuka diadakan secara luring di Masjid Islamic Center UAD dan disiarkan secara langsung melalui kanal YouTube masjid tersebut. Pemateri pada kajian kali ini yaitu Qaem Aulassyahied, S.Th.I.,...
Bijak dalam Mengelola Waktu
Duta Kepemudaan Indonesia: Berani Memulai Adalah Kunci Kesuksesan

Duta Kepemudaan Indonesia: Berani Memulai Adalah Kunci Kesuksesan

Mutiara Pertiwi, mahasiswi Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) berhasil meraih Juara Nasional dan Pemenang Tingkat Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta pada Duta Kepemudaan Indonesia pada 30 Januari 2024 lalu. Berawal dari coba-coba dan lolos pada tahap administrasi, ia pun maju ke tahap selanjutnya yaitu...

Hilda: Gagal, Bangkit Lagi

Hilda Hidayatun Na’fiah yang akrab dipanggil Hilda, merupakan mahasiswa Program Studi Bimbingan Konseling Universitas Ahmad Dahlan (UAD) dengan jalur Beasiswa KIP-Kuliah 2021. Selama menjadi mahasiswa KIP-Kuliah, terdapat pembinaan bagi mahasiswa beasiswa yang bertujuan agar mereka dapat mengoptimalkan kegiatan selama kuliah dengan terus meningkatkan prestasi akademik ataupun nonakademik. Hilda membuktikan berhasil...
Hilda: Gagal, Bangkit Lagi
1 71 72 73 74 75 169