Feature
KKN UAD Edukasi tentang Hipertensi
“Hipertensi atau tekanan darah tinggi adalah suatu keadaan ketika tekanan darah sistolik ≥140 mmHg dan atau tekanan darah diastolik ≥90 mmHg. Sering disebut juga the silent killer karena penyakit ini muncul tanpa keluhan. Faktor risiko hipertensi di antaranya kegemukan, merokok, kurang aktivitas fisik, diet tinggi lemak, konsumsi garam berlebih, dislipidemia,...
Risen Dhawuh Abdullah: Jadikan Menulis sebagai Terapi Otak
Sastra menjadi salah satu wadah untuk mengekspresikan diri serta mengutarakan gagasan dengan hal yang tak biasa, melalui prosa dan puisi. Baik kritikan maupun opini, dapat tersampaikan kepada pembaca dengan bungkus yang menarik, sehingga terkadang pembaca tak menyadari jika di dalam prosa tersebut terdapat kritikan bukan hanya sekadar hiburan. Seperti yang...
Bagus: Juara Sesungguhnya Ada di Hati
Bukan murni dari bidang perfilman, tetapi kemenangan berpihak pada Bagus Kurniawan. Laki-laki asal Banyumas ini mengaku harus belajar membuat film dari nol. Hal tersebut tidak membuat mahasiswa Program Studi (Prodi) Bimbingan dan Konseling (BK) angkatan 2017 ini patah semangat. Ia belajar membuat skenario dan menjadi kameramen yang baik. Menurutnya, tim...
Kunci Sukses Puspa Carika pada Lomba Tari se-DIY
Kunci sukses dari tim Puspa Carika yaitu kompak dan tidak egois. Maksudnya, semua anggota sama, tidak ada yang paling bagus dan paling jelek. Sesama anggota harus saling melengkapi. Ketika ada kesalahan harus bisa menutupinya dan yang paling penting tidak boleh menyatakan dirinya paling bagus dan menonjol. Dina Ayu Martantita berasal...