Herbal, Alternatif Menghadapi Pandemi Covid-19
Ketika menyampaikan pidatonya berjudul “Potensi Herbal Indonesia sebagai Immunostimulan: Alternatif Menghadapi Pandemi Covid-19”, perempuan kelahiran Magelang 9 November 1972 ini mengatakan bahwa Indonesia memiliki keanekaragaman sumber daya alam hayati.
Menurutnya, di Indonesia ada 940 jenis tumbuhan yang digunakan sebagai tanaman obat untuk preventif, promotif ataupun kuratif. Pandemi Covid-19 telah membawa perubahan besar. “Tidak hanya bidang kesehatan, tapi juga bidang ekonomi, pendidikan, sosial dan budaya,” kata Nurkhasanah, yang menambahkan adanya pandemi Covid-19 ini menuntut untuk kreatif dan inovatif agar tetap bisa survive. |
|
Sumber https://inilahjogja.com/herbal-alternatif-menghadapi-pandemi-covid-19/ |