Feature
Azra Latifah: Tips Ampuh Lolos Wawancara IISMA
Mahasiswa Program Studi (Prodi) Manajemen Universitas Ahmad Dahlan (UAD) angkatan 2021 membagikan tips ampuh lolos wawancara Indonesian International Student Mobility Awards (IISMA). Ia adalah Azra Latifah. Perempuan yang kerap disapa Azra itu selalu memastikan bahwa dirinya memahami alur seleksi dan tujuan dari setiap tahapnya. Sebelum wawancara, ia banyak membaca pengalaman...
Hanif Amrin Rasyada, Mahasiswa UAD Bagikan Cerita Inspiratif Selama Bekerja di KAI
Hanif Amrin Rasyada, mahasiswa Program Studi (Prodi) Sistem Informasi Universitas Ahmad Dahlan (UAD) angkatan 2021, membagikan pengalamannya selama bekerja di Kereta Api Indonesia (KAI). Sosok yang kerap dipanggil Hanif ini mengakui senang dengan kereta api sejak TK sehingga dari dulu sudah ada cita-cita menjadi masinis. Ia bekerja di Daerah Operasi...
Cerita Muhammad Iqbal, Atlet sekaligus Ketua Umum Tapak Suci UAD
Muhammad Iqbal adalah Ketua Umum Tapak Suci (TS) Universitas Ahmad Dahlan (UAD). Ia menceritakan pengalaman istimewanya. Laki-laki yang kerap disapa Iqbal ini merupakan mahasiswa Program Studi (Prodi) Pendidikan Agama Islam (PAI) yang aktif di berbagai kegiatan. Selain itu, ia telah mengukir prestasi gemilang di dunia tapak suci dengan berbagai penghargaan...
Empat Pilar Keluarga Sakinah
Dalam Kajian Rutin Ahad Pagi yang diselenggarakan di Masjid Islamic Center Universitas Ahmad Dahlan (UAD) pada 19 Januari 2025, Ust. Rofiul Wahyudi, S.E.I., M.E.I. selaku Majelis Tablig Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) menyampaikan empat pilar keluarga sakinah sesuai Himpunan Putusan Tarjih (HPT) Jilid 3. Pertama, pembinaan aspek spiritual. Dalam HPT penekanan...