• TERKINI
  • PRESTASI
  • FEATURE
  • OPINI
  • MEDIA
  • KIRIM BERITA
  • Menu
News Portal of Universitas Ahmad Dahlan

Prof. Dr. M. Din Syamsuddin M. A Meriahkan Launching Buku dan TPM

19/03/2013/0 Comments/in Terkini /by Super News

din_Syamsudi_UAD

Ilmu merupakan kebutuhan yang wajib dipenuhi pada era modern saat ini. Untuk itu penyebarluasan buku sebagai salah satu sarana ilmu dan informasi harus dikembangkan.

Acara yang berlangsung di komplek SD Muhammadiyah 3 Wirobrajan Selasa (19/03/2013) menghadirkan Prof. Dr. M Din Syamsuddin M. A sebagai pembicara sekaligus membuka launching Taman Pustaka Muhammadiyah (TPM) dan buku “100 Tahun Muhammadiyah Menyinari Negeri”. Acara yang bertujuan untuk membumikan kembali budaya membaca pada semua kalangan tersebut turut menghadirkan rektor Universitas Ahmad Dahlan (UAD) Drs. Kasiyarno M. Hum, dan Dr. Muchlas M.T ketua Mejelis pustaka dan Informasi (MPI) serta ortom-ortom Muhammadiyah yang berada dalam lingkup cabang Wirobrajan, guru serta staf karyawan SD Muhammadiyah 3 Wirobrajan dan lain sebagainya.

Acara yang diselenggarakan oleh MPI Pimpinan Pusat Muhammadiyah bekerjasama dengan Pimpinan Cabang Muhammadiyah Wirobrajan yang diketuai oleh Dr. Muchlas M. T yang saat ini juga menjabat sebagai wakil rektor 1 di UAD.

Acara yang berlangsung pada pukul 11.00-16.00 WIB tersebut diharapkan dapat menjadi awal perjuangan untuk membudayakan membaca yang nantinya akan tetap istiqomah dan menjadi teladan bagi yang lain.

Din Syasudi berharap launching ini hanya formalitas saja yang setelah itu tidak ada yang berkunjung ke TPM. Tetapi semoga yang berkunjung tetap istiqomah dan semakin banyak dari hari ke hari”, papar Prof. Dr. M Din Syamsuddin ketika menutup ceramahnya. (aay)

din_Syamsudi_UAD

Ilmu merupakan kebutuhan yang wajib dipenuhi pada era modern saat ini. Untuk itu penyebarluasan buku sebagai salah satu sarana ilmu dan informasi harus dikembangkan.

Acara yang berlangsung di komplek SD Muhammadiyah 3 Wirobrajan Selasa (19/03/2013) menghadirkan Prof. Dr. M Din Syamsuddin M. A sebagai pembicara sekaligus membuka launching Taman Pustaka Muhammadiyah (TPM) dan buku “100 Tahun Muhammadiyah Menyinari Negeri”. Acara yang bertujuan untuk membumikan kembali budaya membaca pada semua kalangan tersebut turut menghadirkan rektor Universitas Ahmad Dahlan (UAD) Drs. Kasiyarno M. Hum, dan Dr. Muchlas M.T ketua Mejelis pustaka dan Informasi (MPI) serta ortom-ortom Muhammadiyah yang berada dalam lingkup cabang Wirobrajan, guru serta staf karyawan SD Muhammadiyah 3 Wirobrajan dan lain sebagainya.

Acara yang diselenggarakan oleh MPI Pimpinan Pusat Muhammadiyah bekerjasama dengan Pimpinan Cabang Muhammadiyah Wirobrajan yang diketuai oleh Dr. Muchlas M. T yang saat ini juga menjabat sebagai wakil rektor 1 di UAD.

Acara yang berlangsung pada pukul 11.00-16.00 WIB tersebut diharapkan dapat menjadi awal perjuangan untuk membudayakan membaca yang nantinya akan tetap istiqomah dan menjadi teladan bagi yang lain.

Din Syasudi berharap launching ini hanya formalitas saja yang setelah itu tidak ada yang berkunjung ke TPM. Tetapi semoga yang berkunjung tetap istiqomah dan semakin banyak dari hari ke hari”, papar Prof. Dr. M Din Syamsuddin ketika menutup ceramahnya. (aay)

https://news.uad.ac.id/wp-content/uploads/logo-news-uad-2.png 0 0 Super News https://news.uad.ac.id/wp-content/uploads/logo-news-uad-2.png Super News2013-03-19 01:24:432013-03-19 01:24:43Prof. Dr. M. Din Syamsuddin M. A Meriahkan Launching Buku dan TPM
0 replies

Leave a Reply

Want to join the discussion?
Feel free to contribute!

Leave a Reply Cancel reply

You must be logged in to post a comment.

TERKINI

  • BEM FH UAD Aktualisasikan Program Berbagi di Panti Asuhan Atap Langit14/05/2025
  • Sebanyak 243 Lulusan FKIP UAD Siap Melangkah ke Masa Depan14/05/2025
  • Fakultas Farmasi UAD Berdayakan Guru SMA dengan Pelatihan Komputasi Kimia14/05/2025
  • Membangun Literasi Kritis Melalui Jurnalistik dan Penulisan Karya Sastra14/05/2025
  • LLC FH UAD Gelar Pelatihan Kepenulisan Untuk Menumbuhkan Critical Thinking14/05/2025

PRESTASI

  • Mahasiswa FKM UAD Raih Juara I Lomba Futsal Tingkat Provinsi13/05/2025
  • Mahasiswi UAD Raih Juara 2 dalam Turnamen Badminton PUBHFEST 202513/05/2025
  • UKM Voli UAD Raih 2 Trofi pada Ajang Febipharm Championship 202508/05/2025
  • Mahasiswi Magister Kesehatan Masyarakat UAD Berprestasi di Nusantara Writing Festival 305/05/2025
  • Mahasiswa FEB UAD Raih Juara I Lomba Futsal dalam Semarak Milad IMM DIY03/05/2025

FEATURE

  • Menghidupkan Ilmu, Menyulut Aksi14/05/2025
  • JKP dan Perannya Mengatasi Pengangguran di Indonesia14/05/2025
  • PHK di Indonesia dan Penyebabnya14/05/2025
  • Mengaktualisasikan Strategi dalam Penerapan Pembelajaran Holistik14/05/2025
  • Hindari Godaan Pinjaman Instan13/05/2025

TENTANG | KRU | KONTAK | REKAPITULASI

Scroll to top