Semangat Lestarikan Budaya Jawa, KKN UAD Hidupkan Lagi Tembang Macapat di Pakuncen, Yogyakarta
Seni macapat merupakan salah satu kekayaan budaya di Kota Yogyakarta yang keberadaannya tak luput dimakan waktu. Kesenian ini tidak hanya diminati oleh kalangan kasepuhan (generasi tua), namun juga dari kalangan muda. Buktinya, seni tembang macapat masih menjadi agenda yang tak pernah absen di acara-acara perayaan, khususnya oleh warga Yogyakarta. Hal itulah yang mendorong mahasiswa Kuliah […]
