Buku ‘Jiwa Besar’ Sebagai Sumber Inspirasi
![]() |
“Pak Kasiyarno itu seorang pemimpin yang memiliki sikap sederhana, berpenampilan santai tetapi bervisi jauh. Beliau bisa mengemas hal-hal yang serius menjadi santai dan menggembirakan tetapi tetap produktif.” Kata-kata bermakna ini disampaikan Dr Muchlas MT saat launching buku berjudul Jiwa Besar Biografi Kepemimpinan Kasiyarno di hall Kampus Utama UAD Jalan Ringroad Selatan, Selasa (8/10) malam. |
Download ![]() |