UAD Kembali Gelar Career Camp for Pharmacist II
Universitas Ahmad Dahlan (UAD) kembali menggelar Career Camp for Pharmacist Batch II, yang diselenggarakan oleh Pusat Pengembangan Karier Biro Kemahasiswaan dan Alumni (Bimawa) bekerja sama dengan profesi apoteker UAD. Acara yang berlangsung selama dua hari yakni tanggal 28–29 April 2024 itu, digelar di Auditorium Kampus III UAD dengan tujuan memberikan persiapan yang komprehensif bagi mahasiswa […]