KKN UAD Buat Biopori di Lingkungan Notoprajan
Program kerja dalam Kuliah Kerja Nyata (KKN) bukan sekadar hal wajib untuk memenuhi syarat kelulusan KKN, melainkan program kerja para mahasiswa tersebut diharapkan mampu memberikan manfaat jangka panjang terhadap daerah yang digunakan sebagai objek kegiatan. Berhubungan dengan itu, mahasiswa KKN Universitas Ahmad Dahlan (UAD) Unit VI.D.II mengadakan sebuah program kerja untuk membantu mencegah terjadinya banjir […]
