UAD Raih 3 Penghargaan dalam Kontes Robot Indonesia 2023 Wilayah I
Mahasiswa Universitas Ahmad Dahlan (UAD) berhasil mendapatkan 3 penghargaan dalam Kontes Robot Indonesia (KRI) Tingkat Wilayah I tahun 2023 yang berlangsung pada 28 Mei hingga 5 Juni 2023. Bertempat di Universitas Semarang (USM), ajang tersebut diselenggarakan oleh Balai Pengembangan Talenta Indonesia (BPTI) Pusat Prestasi Nasional (Puspresnas) Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) Republik Indonesia. […]
