Bijak dalam Mengelola Waktu
Ramadan di kampus (RDK) 1445 H Universitas Ahmad Dahlan (UAD) Yogyakarta melangsungkan Kajian Jelang Buka Puasa setiap hari selama bulan Ramadan. Kajian jelang berbuka diadakan secara luring di Masjid Islamic Center UAD dan disiarkan secara langsung melalui kanal YouTube masjid tersebut. Pemateri pada kajian kali ini yaitu Qaem Aulassyahied, S.Th.I., M.Ag. selaku Dosen Prodi Ilmu […]