Desa Budaya, Wajah Indonesia
Kedaulatan Rakyat (8 Oktober 2021)
Iis Suwartini
Terdapat 56 desa budaya di DIY yang tersebar di berbagai kabupaten. Beberapa diantaranya sudah menjadi Desa Mandiri Budaya. Saat ini terdapat 10 desa yang menerima SK Desa Mandiri Budaya dari Gubernur. Mulai Desa Bejiharjo, Desa Pagerharjo, Desa Sabtodadi, Desa Bangunkerto, Desa Margodadi, Desa Jerukwudel, Desa Tileng, Desa Panggungharjo, Desa Kalirejo, dan Desa Girikerto.
Selengkapnya Desa Budaya, Wajah Indonesia