• TERKINI
  • UAD BERDAMPAK
  • PRESTASI
  • FEATURE
  • OPINI
  • MEDIA
  • KIRIM BERITA
  • Menu
News Portal of Universitas Ahmad Dahlan

Gerakan Gemar Sedekah

12/12/2017/in Terkini /by NewsUAD

Himpunan Mahasiswa Program Studi (HMPS) saat memberikan sedekah nasi di kawasan Malioboro, Jum’at (8/12/2017).

Himpunan Mahasiswa Program Studi (HMPS) Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (PBSI) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) mengadakan kegiatan Gerakan Gemar Sedekah (GGS) Jum’at (8/12/2017). Kegiatan tersebut berupa berbagi nasi kepada orang-orang yang membutuhkan. Misalnya seperti tukang becak, pemulung, dan pedagang kaki lima yang terlihat membutuhkan.

“Seluruh anggota HMPS dibantu perwakilan kelas dibagi atas tiga kelompok dengan tujuan tempat yang berbeda, yaitu Giwangan dan sekitarnya, Malioboro dan sekitarnya, serta Alun-alun Kidul dan Alun-alun Utara Yogyakarta. Kegiatan tersebut baru tahun ini dilaksanakan yang kebetulan pelaksanaannya merupakan serangkaian dari Semarak Milad PBSI ke-36 yang puncaknya Minggu, 10 Desember 2017 di green hall kampus 2 UAD,” jelas Ika Astriyani selaku penanggung jawab kegiatan.

“Menurut saya, GGS ini merupakan kegiatan positif. Selain memberikan citra baik kepada universitas atau prodi, juga membentuk jiwa mahasiswa menjadi manusia yang menghargai sesama dan mensyukuri segala nikmat Allah. Intinya, semoga selalu mau untuk belajar menjadi lebih baik,” jelas Yosi Wulandari, S.Pd.,M.Pd., selaku dosen Tim Pembimbing Mahasiswa (TPM).

Kegiatan seperti ini semoga tetap dilestarikan setiap tahunnya. Bisa dengan acara serupa atau lainnya, yang penting tepat sasaran. Sampai jumpa di acara bermanfaat lainnya! (nda)

https://news.uad.ac.id/wp-content/uploads/NEWS_GERAKANGEMARSEDEKAH_11122017_NDA_UAD.jpg 960 1280 NewsUAD https://news.uad.ac.id/wp-content/uploads/logo-news-uad-2.png NewsUAD2017-12-12 09:07:062017-12-12 09:07:06Gerakan Gemar Sedekah

TERKINI

  • Tumbuhkan Semangat Berwirausaha, IMM FSBK Gelar Diskusi Ekowir14/11/2025
  • Joglosepur Summit Day 2025: Mahasiswa Farmasi Ajak Penyintas Stroke Hidup Sehat dan Bahagia14/11/2025
  • Sharing Peningkatan Mutu Pesantren, PERSADA Terima Kunjungan Ma’had Al-Jami’ah UIN FAS Bengkulu14/11/2025
  • Dosen dan BEM UAD Wujudkan Desa Hargomulyo Bebas Stunting Melalui Hilirisasi Hasil Riset13/11/2025
  • Inovasi Edukasi Mitigasi Bencana Antarkan Tim PKM MENTARI UAD ke PIMNAS ke-3813/11/2025

PRESTASI

  • Gameboard Edukasi Bencana Antar Mahasiswa UAD Jadi Juara Internasional14/11/2025
  • Mahasiswa Teknologi Pangan UAD Raih Juara 2 Esai di Bidang Social, Language & Cultural14/11/2025
  • Mahasiswa Kedokteran UAD, Pramudya Wijaya, Raih Juara II Vocal Solo Tingkat Nasional PKSM 202514/11/2025
  • Mahasiswa UAD Raih Juara II Olimpiade Biologi Bioleaf XII 2025 di UIN Alauddin Makassar14/11/2025
  • Alfiyyah: Di Balik Medali Perak, Ada Latihan, Doa, dan Rasa Sakit yang Tak Terlihat14/11/2025

FEATURE

  • Menulis sebagai Pelarian Positif, Muhammad Farid Wisudawan FK UAD dengan 19 Publikasi Ilmiah14/11/2025
  • Hakikat Takwa dalam Kehidupan28/10/2025
  • Tali Allah adalah Tali Persatuan28/10/2025
  • Meraih Amalan Ahli Surga22/10/2025
  • Perjalanan Salsabilla Raih Gelar Sarjana dalam 3,3 Tahun20/10/2025

TENTANG | KRU | KONTAK | REKAPITULASI

Scroll to top