Rangkaian PPK Ormawa IMM FKM Resmi Ditutup
Rangkaian Program Peningkatan Kapasitas Organisasi Kemahasiswaan (PPK Ormawa) Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah Fakultas Kesehatan Masyarakat (IMM FKM) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) resmi ditutup pada 27 Oktober 2024. Bertempat di Kantor Kelurahan Notoprajan, Kecamatan Ngampilan, Kota Yogyakarta, kegiatan tersebut dihadiri oleh Ketua Program Studi S-1 Kesehatan Masyarakat (Kesmas) Ahmad Faizal Rangkuti, S.K.M., M.Kes. dan Kepala Kelurahan Notoprajan Diah […]
