FAI UAD Resmi Luncurkan Ujian Standardisasi Bahasa Arab “Ikhla’”
Fakultas Agama Islam Universitas Ahmad Dahlan (FAI UAD) resmi meluncurkan ujian standardisasi kemampuan Bahasa Arab bertajuk “Ikhla’” (اختبار اللغة العربية) pada 10–11 Juli 2025. Ujian ini menjadi terobosan akademik dalam mengukur kompetensi Bahasa Arab bagi mahasiswa nonpenutur asli, dengan sistem berbasis Computer Based Test (CBT). “Ikhla’” dikembangkan sebagai instrumen evaluasi yang setara dengan TOAFL (Test […]