Mahasiswa KKN UAD Menggugah Swasembada Pangan Melalui Budi Daya Lele
Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Reguler 138 Unit XII.D.2 Universitas Ahmad Dahlan (UAD) yang dimotori oleh Lina Handayani, S.K.M., M.Kes., Ph.D. dari Fakultas Kesehatan Masyarakat bersama dengan karang taruna Dusun Balong, Hargomulyo, Gedangsari, Gunungkidul, melaksanakan program swasembada pangan. Hal ini sebagai bentuk kepedulian terhadap aspek kehidupan terutama ekonomi, ketahanan pangan, dan kesehatan pada Dusun Balong. […]