Sentani: Bincang-Bincang Pembelajaran di Sekolah Merdeka
Sekolah Akar Rumput yang kerap kali disebut dengan sekolah merdeka, sudah berdiri sejak Juli 2017. Sekolah ini terletak di Dusun Pendes, Kelurahan Panggungharjo, Sewon, Bantul. Pembelajaran di sini tidak sama dengan pembelajaran sekolah formal pada umumnya. Peserta didik tidak berpakaian seragam, tidak ada kurikulum, dan tidak ada mata pelajaran. Prinsip sekolah ini adalah, semua kegiatan […]